Breaking News
Nasional
Respon News
  • Beranda
  • Nasional
  • Ragam
  • Hiburan
  • Dokumentasi
  • YouTube
Home / Nasional / Satlantas Polresta Banyuwangi Melaksanakan Giat Tali Asih dan Bakti Sosial Kepada Keluarga Korban Laka Lantas

Satlantas Polresta Banyuwangi Melaksanakan Giat Tali Asih dan Bakti Sosial Kepada Keluarga Korban Laka Lantas

Nasional
Banyuwangi, Responnews.net - Dalam giat tali asih dan bakti sosial kepada keluarga korban laka lantas yang terjadi pada 25 September 2022 yang dilakukan oleh kepolisian lalu lintas Polresta Banyuwangi.

Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Jum'at 29 September 2022 pada pukul 10.30 WIB-Selesai bertempat di rumah duka korban kecelakaan yang terjadi di lampu merah simpang tiga sukowidi yang memakan korban jiwa 4 nyawa harus melayang.

Kasat lantas Polresta Banyuwangi Kompol Rian Septia Kurniawan melalui kanit Gakkum Polresta Banyuwangi Ipda Wahid Hasyim dalam kegiatan memberikan tali asih kepada pihak keluarga yang menjadi korban kecelakaan truk tangki milik perusahaan yang mengangkut bahan bakar jenis solar.

Ipda Wahid Hasyim menjelaskan kegiatan bakti sosial melibatkan unsur dari KBO Satlantas Polresta Banyuwangi dan kanit Kamsel Satlantas Polresta Banyuwangi  beserta jajaran anggota dari Gakkum Satlantas Polresta Banyuwangi. 

Adapun tujuan dari giat yang dilaksanakan dalam rangka memberikan semangat kepada keluarga korban agar tetap sabar, tabah dan ikut berbela sungkawa yang sedalam-dalamnya atas musibah yang menimpa Almarhum, menumbuhkan rasa empati, kepekaan, solidaritas, dan wujud kepedulian Satlantas Polresta Banyuwangi terhadap keluarga Korban Lakalantas.

Adapun nama-nama yang menjadi korban kecelakaan yang terjadi di persimpangan dengan dugaan sementara di karena rem yang tidak berfungsi normal, Kadir Abdulah, Darmawan Setia Adi, Sundarti dan Rahayu. 

Harapannya dengan bantuan sosial ini, semoga bisa membantu dan meringankan beban keluarga korban kecelakaan lalu lintas. Sekaligus menghimbau kesadaran akan pentingnya tertib berlalu lintas di jalan raya sehingga tercipta Kamseltibcarlantas di wilayah hukum Polresta Banyuwangi.

Tribudi/hms
Facebook Twitter Google Plus

Redaksi

Dikembangkan oleh: PT RESPON GLOBAL INDONESIA.

RELATED POSTS

    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 Comments:

Posting Komentar

Posting Lebih Baru Posting Lama Beranda
Langganan: Posting Komentar ( Atom )
Ikuti Kami dari Email

Sign up for our newsletter, and well send you news and tutorials on web design, coding, business, and more! You'll also receive these great gifts:

BERITA TERBARU

Berhasil Menggagalkan Upaya Penyelundupa Handphone, 4 Pegawai Lapas Banyuwangi Dapatkan Penghargaan dari Kalapas

Redaksi- Juli 09, 2025

BERITA UTAMA

  • Dikenal Penghasil Coklat Terbaik, Banyuwangi Gelar Festival Coklat di Glenmore
    BANYUWANGI, Responnews.net - Kabupaten Banyuwangi telah dikenal sebagai salah satu penghasil cokelat terbaik di dunia. Kian mem...
  • Jasa Raharja Lakukan Verifikasi Data untuk Penyaluran Santunan Korban KMP Tunu Pratama Jaya
    BANYUWANGI, Responnews.net - PT Jasa Raharja melakukan verifikasi terhadap data korban meninggal dunia dalam insiden tenggelamn...
  • Serda Ayub Babinsa Ketapang Evakuasi Penemuan Jenazah di Parit Sawah Dusun Selogiri
    BANYUWANGI, Responnews.net – Warga Dusun Selogiri, Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro, digegerkan dengan penemuan sesosok jenaza...

Arsip

Terjemahan

Tentang Kami

Tentang Kami
Arus berita dikanal utama kini berkembang dengan cepat, dengan berbagai jenis karakter media. Kini telah hadir Media Online Respon News, dengan membawa prinsip media yang Informatif dan Berimbang. Menyampaikan informasi secara Lokal dan Nasional, Respon News berusaha memenuhi kebutuhan pambaca akan informasi global.
Dikembangkan oleh: PT RESPON GLOBAL INDONESIA

Kode Etik Jurnalistik

  • Kode Etik Jurnalistik

Redaksi

  • Susunan Redaksi

Label

  • Nasional ( 5609 )
  • ragam ( 626 )
  • Hiburan ( 49 )
  • news ( 19 )

Pilihan

  • Dikenal Penghasil Coklat Terbaik, Banyuwangi Gelar Festival Coklat di Glenmore
    BANYUWANGI, Responnews.net - Kabupaten Banyuwangi telah dikenal sebagai salah satu penghasil cokelat terbaik di dunia. Kian mem...
  • Jasa Raharja Lakukan Verifikasi Data untuk Penyaluran Santunan Korban KMP Tunu Pratama Jaya
    BANYUWANGI, Responnews.net - PT Jasa Raharja melakukan verifikasi terhadap data korban meninggal dunia dalam insiden tenggelamn...
  • Serda Ayub Babinsa Ketapang Evakuasi Penemuan Jenazah di Parit Sawah Dusun Selogiri
    BANYUWANGI, Responnews.net – Warga Dusun Selogiri, Desa Ketapang, Kecamatan Kalipuro, digegerkan dengan penemuan sesosok jenaza...
Distributed By Gooyaabi Templates
  • Beranda
  • Tentang Kami
  • Kontak
  • Layanan